
Berniat, berfikir, berbuat bagi kepentingan, kejayaan dan kemuliaan bangsa
Pusat Studi Kebijakan Publik (PUSKEPI) sebuah lembaga kajian yang fokus pada kebijakan publik, terutama di sektor energi, transportasi dan infrastruktur. PUSKEPI selalu memberikan pandangan dan analisis terhadap isu-isu Nasional, terkait kebijakan pemerintah dan kinerja BUMN energi (Pertamina, PLN dll).


Pengamat Kebijakan
Menganalisis dan memberikan masukan terhadap kebijakan pemerintah, seperti subsidi energi, PLTS Atap, atau proyek strategis nasional (Obvitnas).

Advokasi Kebijakan Publik
Memberikan pandangan untuk kepentingan publik, seperti mengawal tarif listrik tetap terjangkau atau memastikan ketersediaan energi di daerah bencana.

Juru Bicara Sektor Energi
Menjadi narasumber terpercaya dalam isu-isu energi, baik migas maupun listrik, sering kali mengomentari peran BUMN energi dalam pelayanan publik.
BERITA PUSKEPI
Akses Jalan Menjadi Kunci Pemulihan Listrik Pascabencana di Aceh dan Sumatera
Oleh: Sofyano Zakaria – Pengamat Kebijakan Energi Pemulihan layanan listrik di wilayah terdam…
Respons Cepat PLN di Wilayah Bencana Layak Diapresiasi dan Jadi Pelajaran Penguatan Kebijakan Energi Nasional
Oleh: Sofyano Zakaria – Pengamat Kebijakan Energi Bencana alam yang melanda sebagian wilayah …
Puskepi Apresiasi Sigapnya Pertamina dan PLN dalam Pemulihan Distribusi Energi di Wilayah Bencana Sumatera
Oleh: Sofyano Zakaria – Pengamat Kebijakan Energi Pusat Studi Kebijakan Publik (Puskepi) meny…
Kendaraan Bermotor Listrik: Antara Harapan dan Kenyataan
Oleh: Sofyano Zakaria – Pengamat Kebijakan Energi Program akselerasi kendaraan bermotor listrik (KB…
Pertamina Antara Apresiasi yang Tiada dan Kenyataan yang Ada
Oleh: Sofyano Zakaria – Pengamat Kebijakan Energi Menarik untuk dicermati bahwa setiap kali muncul “…
Pertamina Tunjukkan Kepedulian, Bantu Pemilik Motor Terdampak BBM Tercampur Air di Jawa Timur
Pengamat kebijakan energi Sofyano Zakaria mengapresiasi langkah cepat Pertamina Patra Niag…
Sofyano Zakaria Pengamat Energi : Jangan Seret Kasus Mesin ‘Brebet’ Ke Ranah Politik
Isu mesin motor “brebet” yang ramai di publik sejak pertengahan 2025 memunculkan spekulasi soal duga…

Fokus PUSKEPI
fokus pada energi, kebijakan publik, ketahanan energi, swasembada, dan kemandirian energi, serta peran aktif dalam mengkritisi dan memberikan solusi terkait kebijakan energi nasional

Sofyano Zakaria adalah seorang pengamat migas yang menjabat sebagai Direktur Pusat Studi Kebijakan Publik (PUSKEPI)

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry’s standard dummy text ever since the 1500s,

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry’s standard dummy text ever since the 1500s,






